Tanaman Jambu Air Nasi – Nasi – Jambu Air Nasi – Nasi merupakan salah satu varietas Jambu unik dan sekaligus langka karena belum mudah ditemui di beberapa daerah di Indonesia. Disebut Jambu Air Nasi – Nasi karena memang untuk buahnya berwarna putih kecil dan bergerombol layaknya nasi.
Jambu yang memiliki nama latin Syzygium Buxifolium ini merupakan salah satu varietas jambu air lokal, yang mana merupakan tanaman asli yang berasal dari Indonesia. Umunya sering kita temui di Kalimantan dan Sumatra. Tentu hal ini menjadikan kita sangat mudah untuk menanamnya di seluruh dataran Indonesia yang pada dasarnya memiliki iklim yang sama.
Salah satu keuntungan yang kita dapat dari tanaman Jambu ini adalah dari segi banyaknya buah yang dihasilkan, Tanaman Jambu Air Nasi – Nasi mampu berbuah banyak sekali dan bersifat bergerombol. Hal ini menjadi daya tarik bagi Anda yang mendambakan hasil panen yang maksimal.
Buah Jambu Air Nasi – Nasi memiliki warna putih yang menawan, terlihat lebih mencolok dan terkesan indah saat kita memandangnya. Dengan warna yang khas ini menjadikan Jambu ini primadona tersediri dikalangan jambu lain pada umumnya.
Bagi Anda yang sudah sering makan jambu air, akan merasakan sensasi berbeda saat menikmati enak dan lezatnya makan buah Jambu Air Nasi – Nasi. Buah Jambu Air Nasi – Nasi ini tekstur daging buahnya lebih lembut dan lebih padat dibandingkan dengan jambu air pada umumnya. Rasa yang dihasilkan adalah tergolong manis sedang.
Baca juga :
– Rahasia membuahkan jambu dengan hasil yang lebat dan melimpah
– Jambu Air Jamaika, varietas jambu air dengan ukuran super jumbo
Untuk Anda yang mendambakan halaman rumah yang indah lagi hijau berseri, Anda bisa menjadikan Tanaman Jambu Air Nasi – Nasi ini sebagai hiasan. Dengan warna putih yang menawan, serta pohon yang tidak terlalu besar sudah berbuah, menjadikan tanaman ini cocok untuk koleksi tanaman buah sekaligus tanaman buah Anda.
Anda ingin menanmnya dalam pot? Bisa sekali. Hanya dibutuhkan pot ukuran minimal 60 cm saja dengan campuran tanah + pupuk kandang kering, Anda sudah bisa memiliki tanaman yang indah dan menawan ini.
Baca juga :
– Solusi menanam tanaman buat Anda yang memiliki halaman sempit
– Contoh desain taman dihalaman rumah Anda yang indah dan menawan
Jambu Air Nasi – Nasi sangat mudah penanaman dan perawatannya, bahkan untuk seorang pemula sekalipun. Anda hanya perlu menyiapkan tanah berhumus atau tanah yang dicampur dengan pupuk kandang. Cukup ditanam dalam lubang 50 cm x 50 cm dengan kedalaman 50 cm. Penyiraman cukup satu kali sehari.
Spesifikasi
Nama Bibit: Tanaman Jambu Air Nasi – Nasi
Nama Ilmiah : Syzygium Buxifolium
Asal Bibit : Okulasi / Cangkok
Iklim Tumbuh Optimal : dataran rendah sampai dataran tinggi
Kebutuhan Sinar Matahari : sepanjang hari
Masa Produktif : berbuah dalam 1 – 2 tahun
Ukuran Pot Minimal : diameter 60cm
Media Tanam : tanah dan humus
Penyiraman : sehari 1x
Ukuran Tanaman Saat Ini : 40-80cm
Berat Bibit setelah dipacking: 1 kg
Jadilah orang pertama yang memiliki Tanaman Jambu Air Nasi – Nasi unik ini di lingkungan Anda.
Hubungi kami sekarang juga untuk pemesanan dan info lengkap dengan cara
SMS / Whatsapp / Telp: 0822-8847-6000
Apabila Anda membuka informasi ini menggunakan Smart Phone Android, hubungi kami sekarang juga
Whatsapp: Klik disini untuk kirim Whatsapp
Telpon: Klik untuk Menelepon Kami 082288476000
SMS: Klik Di Sini untuk kirim SMS ke kami 082288476000
Selamat berkebun 🙂