Srikaya, buah yang satu ini sangat familiar ditelinga kita. Buah yang mempunyai rasa khas ini memang membuat kita ketagihan saat mecicipinya. Jika biasanya anda melihat dan memakan buah Srikaya dengan kulit berwarna hijau, tetapi kali ini anda bisa merasakan buah Srikaya dengan warna merah.
Sudah pernah mencobanya?
Buah Srikaya merah ini memang cukup langka ditemukan di Indonesia. Perlu anda ketahui bahwa buah srikaya merah ini memiliki keistimewaan pada warna kulit buahnya yang berwarna merah keunguan, selain itu rasa daging buah ini juga sangat manis dan harum.
Tanaman buah Srikaya Merah merupakan Spesies tanaman srikaya yang berasal dari Australia. Tanaman ini dikenal sangat rajin berbuah. Selain sebagai tanaman kebun, tanaman srikaya merah juga cocok ditanam di dalam pot untuk menghias halaman atau taman rumah anda.
Tanaman srikaya merah bisa tumbuh hingga tinggi mencapai 8-9 meter dengan batang yang berwarna coklat muda, daunnya tumbuh berselang dengan bentuk lembing membujur sepanjang 6-12 cm dan lebar 3-5 cm. Buah srikaya merah berbentuk bola atau kerucut seperti jantung dengan diameter 6-10 cm dan kulit buahnya terdiri dari tonjolan-tonjolan berwarna merah keunguan. Sedangkan untuk daging buahnya sama dengan srikaya pada umumnya.
Spesifikasi
Nama : Srikaya Merah
Nama Ilmiah : Annona squamosa
Asal Daerah : Australia
Asal Bibit : Hasil Okulasi / Cangkok
Tinggi Tanaman Saat Ini : 50 cm – 70 cm
Recomendasi dataran : dataran rendah – tingggi
Kebutuhan matahari : Penyinaran sepanjang hari
Berbuah : 2-3 Tahun
Ukuran jika tanam dalam pot : diameter lubang 60cm
Untuk Perawatan Tanaman Srikaya Merah tergolong mudah, dalam kondisi tanaman sehat lakukan pemangkasan untuk merangsang keluarnya bunga. Karena munculnya tunas baru pada srikaya cenderung membawa bunga. Sebelum pemangkasan dilakukan, usahakan tanaman sudah anda beri pupuk yang cukup dua minggu sebelumnya.
Baca juga :
– Cara menanam dan merawat srikaya agar cepat berbuah lebat dan produktif
– Wow, mengagumkan… Tanaman Srikaya Jumbo. Klik disini untuk melihat
Untuk informasi dan pemesanan hubungi 082288429777 (WhatsAap,SMS,Tlp)
Jika Anda menggunakan Smart Phone Android, hubungi kami sekarang juga
Whatsapp: Klik disini untuk kirim Whatsapp
Telpon: Klik untuk Menelepon Kami 082288429777
SMS: Klik Di Sini untuk kirim SMS ke kami 082288429777
Cara pesan bibit unik ini silahkan klik cara pemesanan
Selamat berkebun